Monday, March 7, 2011

BIT makeover, HEAP roomcleaning

It's a mere 3x3 metres bedroom. My bedroom.

Cuma acak adulnya sudah terkenal di ranah jagat persilatan. Semua temen yang pernah mampir ke kamarku pasti bilang : kamarmu kaya kamar cowo! Penuh barang (karena ada kecenderungan hoarding) dan penuh debu (karena pulang malem terus, ga baik kan nyapu malem2? *alesyaaan*) Once in a while, kalo pas lagi ada day off (dan tenaga serta kemauan ekstra) aku melakukan sesuatu yang 'aku kira' pembersihan kamar total.

Until last Saturday. I experienced the REAL supermassive room cleaning session.

Ketika itu libur Nyepi. Hari masih pagi, got nothing to do, siaran juga masih jam 1 dinihari. So I dragged my lazyhead to puffed a little dust. Pertama cuma acara nyapu-nyapu biasa. Lama-lama aku mulai membongkar tumpukan kardus sepatu dan majalah. Menyortir baju-baju dalam lemari. Melepas poster-poster di dinding. Mengusung seluruh buku-buku. Menjemur seluruh bantal dan karpet. Lalu aku mulai menyeret keluar springbedku yang sudah melengkung di tengah dan selalu bikin sakit punggung (and I bought a new one, right away that day, with no second thought), lalu menyeret keluar seluruh lemari dan rak-rak... dan akhirnya memanggil tukang cat.

Ketika semua furnitur dipindahkan, lumayan shock juga ngeliat debu segitu banyak yang selama ini pada ngumpet. Si tukang cat datang sekitar jam 1 dan mulai mengecat sampai jam 4 sore. Sementara itu akunya juga ngga leha-leha. Seluruh barang yang aku keluarkan aku sortir, lap, cuci, tambal, lem, buang... anything needed. Setelah kamar selesai dicat dan tukang catnya pulang, aku masih harus memasukkan kembali barang-barang ke dalam kamar. I was quite overwhelmed by those pile of junks (err my stuffs) scattered throughout the house. Mana udah sore pula. Tapi ngga boleh ditunda-tunda, karena kita tahu kan ilmunya beberes? Don't stop until you're finished, or you will let the mess accumulate. In my case last Saturday, I made it not to stop. I started at 10 in the morning, and worked my ass off until 6 in the afternoon. For a mere 3x3 metres bedroom. Yes yes i know. Thank you for the standing ovation.  

After all that jazz, I took a bath and sat in my room. Exhausted yet contented. The air felt different. Everything placed on the right spot. But my smile faded when I suddenly remembered : Crap. I had a radioshow at 1 am. So I didn't sleep and enjoying my war bounty that night. Then I prepared to left, with a long sigh.

Ah tapi yang sudah ya sudahlah. Yang penting, sekarang kamarku bersih :D
PS : No photo included, because it's not that interesting, I assure you.

0 comments:

Post a Comment